Lowongan Kerja Pipit Group Terbaru November 2022
Pipit Mutiara Jaya didirikan hampir lebih dari 30 tahun yang lalu. Dengan memiliki lebih dari 10 anak perusahaan yang bergerak di bidang: rekayasa teknik, pertambangan, perkebunan kelapa sawit, perikanan air tawar, dan transportasi & logistik dan mempekerjakan lebih dari 2000 karyawan, mereka telah mewujudkan keberhasilan dari ketekunan dan kerja keras mereka dengan mendirikan perusahaan mereka mulai dari bawah
Engineer Geotechnical Spi (Senior Level)
PT. Pipit Mutiara Jaya membuka lowongan untuk calon Engineer Geotechnical berpengalaman, di Tempatkan Jobsite di Kaltara
Kualifikasi
1. Pendidikan Min Sl Jurusan Tek Geologi/ Tek Pertambangan/ Tek Sipil
2. Berpengalaman min 4 Tahun sebagai Geoteknik Engineer di Perusahaan Pertambangan batubara/ Kontraktor pertambangan batubara terkemuka
3. Memiliki pengalaman penanganan geoteknik di daerah rawa serta material lunak (lebih diutamakan)
4. Memiliki SKA Aktif min Ahli Geoteknik yang diterbitkan oleh LPJK, menjadi nilai tambah
5. Memiliki sertifikat POP.POM (lebih diutamakan)
6. Mampu dalam menggunakan Software Slide, Plexis, LPILE, Settle 3D, Geostudio, Supac, Minescape, startmodel
7. Bersedia ditempatkan site project
Deskripsi Pekerjaan:
1. Membuat Assessment Geotek Project yang dapat digunakan oleh mine plan maupun operasional dalam pekerjaan pertambangan
2. Melakukan kajian geoteknik, mempersiapkan dan menyediakan rekomendasi geoteknik
3. Melaksanakan pemantauan dan pengawasan kegiatan operasional yang berkaitan dengan aspek geoteknik project
4. Menyediakan progress report secara periodik berbasis harian, mingguan atau bulanan, dan melaporkannya ke KTT maupun ke Head office
Kirim CV dan lamaran
Format: Engineer Geotech Spi
Kirim ke alamat email : recruitment@pipit-pnmj.co.id
Engineer Geotechnical Supervisor
PT. Pipit Mutiara Jaya membuka lowongan untuk calon Engineer Geotechnical berpengalaman, di Tempatkan Jobsite di Kaltara
Kualifikasi Pekerjaan sebagai Berikut:
1. Pendidikan Min S1 Jurusan Tek Geologi/ Tek Pertambangan / Tek Sipil
2. Berpengalaman min 3 Tahun sebagai Geoteknik Engineer di Perusahaan Pertambangan batubara
3. Memiliki SKA Aktif min Ahli Geoteknik yang diterbitkan oleh LPJK, menjadi nilai tambah
4. Mampu dalam menggunakan Software Slide Geotech, Phase 2, Minescape, Minex, AutoCad, Dips, Surfac, dll
5. Memiliki sertifikat POP (lebih diutamakan)
6. Memahami operasional tambang terbuka, metode cut & fill, slope stability analysis, driling plan
7. Komunikatit, tegas, mengerti standar K3
8. Bersedia ditempatkan di Site Project
Deskripsi Pekerjaan:
1. Melakukan pengambilan data lapangan yang dibutuhkan dalam melakukan kajian geoteknik tambang
2. Melakukan analisis lapangan maupun analisa laboratorium geoteknik yang dibutuhkan
3. Melakukan prosedur inventarisasilereng serta jalan tambang
4. Melakukan prosedur inspeksi lereng tambang secara berkala
5. Membuat peta tingkat risiko lereng tambang serta jalan
6. Validasi hasil inventarisi, Insppeksi berkala, analisis resiko, dan mitigasi resiko
Format:Engineer Geotech Spv
Kirim CV Anda Disini recruitment@pipit-pmj.co.id