Lowongan Kerja RSUD Dr. Kanujoso Djatiwibowo Balikapan Tahun 2020 - LOWONGAN KERJA KALIMANTAN TIMUR TERBARU

Senin, 09 Maret 2020

Lowongan Kerja RSUD Dr. Kanujoso Djatiwibowo Balikapan Tahun 2020

Lowongan Kerja RSUD Dr. Kanujoso Djatiwibowo Balikapan  Tahun 2020

Dalam rangka pemenuhan kebutuhan tenaga / pegawai RSUD Dr. Kanujoso Djatiwibowo Balikapan membuka formasl dengan status Tenaga Kontrak Waktu Tertentu

Memberikan kesempatan kepada Anda bergabung bersama kami sebagai posisi :

Pengolah Makanan dan Pranata Jamuan 

Pendaftaran
Buka : 02 Maret 2020 s/d 13 Maret 2020
Tutup :13 Maret 2020 Jam 12.00 Wita

Syarat :
1. Pendldikan SMK sederajat ( dlutamakan Jurusan Boga / Perhotelan ) dengan nilai ijazah rata - rata 7,0
2. Pria /WanIta belum menikah dengan usla 20 tahun sampal dengan 25 tahun per 01 April 2020
3. Diutamakan yang memiliki pengalaman minimal 1 tahun
4. 54.1rat Keterangan Bebas Narkoba maslh berlaku. ber badan sehat, tidak buta warna dan berkaca mata 5. Surat Keterangan Catatan Kepollsian ( SKCK ) maslh berlaku
6. Berpenampllan menarlk, Jujur, pekerja keras, mampu bekerja secara team dan slap bekerja secara shief atau non shief
7. Tidak sedang mempunyal Ikatan kerja dengan Instani lain

Berkas Lamaran di sampaikan ke :
Sub. Bagian Kepegawaian RSUD Dr. Kanujoso Djatiwibowo
Gedung Anggrek Hitam Lt. III
J1. MT. Haryono 656 Balikpapan